Gue sangat puas mempertemukan Rona dan Aurell di lagu Jangan Ganggu. Ada beberapa komentar yang anggap gue memaksakan mereka masuk dalam lagu ini. Well, kita nggak bisa memuaskan semua orang. Lagu Jangan Ganggu memang jadi unik bersama mereka berdua. Pasti akan ada yang nggak suka. Wajar.